Kamis, 06 November 2014

Array : Array Multi Dimensi Cetak Buku Alamat

Postingan terakhir mengenai array, akan sedikit saya bagikan mengenai array multi dimensi. Array multidimensi tidaklah jauh berbeda dengan array 1 dimensi, hanya saja pada array multi dimensi akan terdapat semacam kolom dan baris, anggap saja seperti bagan matriks pada aljabar linier. Array multi dimensi yang paling sederhana adalah array dua dimensi. Array dua dimensi biasanya digunakan untuk merepresentasikan nilai dari sebuah tabel. Informasi...

Array : Array Dengan BufferedReader dan JOptionPane

Masih belajar tentang array....kali ini saya akan membagikan penggunaan array digabung dengan inputan data dari BufferedReader dan JOptionPane. Untuk penggunaan BufferedReader dan JOptionPane sudah saya jelaskan di postingan sebelumnya kan....jadi sepertinya tidak perlu saya ulangi lagi...hehe... Ok langsung saja berikut contoh penggunaan array dengan inputan BufferedReader dan JOptionPane untuk penentuan nilai terbesar. BufferedReader : Hasil...

Array : Inisialisasi Hari Dalam Seminggu

Selamat pagi kawan semua....pagi ini kita akan belajar mengenai array dalam Java. Array adalah sekumpulan data yang memiliki tipe yang sama, variabel yang sama dan tiap data dibedakan dengan indeks dalam array tersebut. Indeks dari tiap array dimulai dengan indeks ke-0. Jadi jika suatu array memiliki berisi 5 buah data maka indeks maksimal dari array tersebut adalah 4.  Manfaat dari array adalah untuk mengurangi jumlah variabel yang digunakan....

Struktur Kontrol Percabangan : If-Else dan Switch Untuk Membaca Bilangan

Masih mengenai struktur kontrol. Saat ini akan kita bahas sedikit mengenai struktur kontrol percabangan If-Else dan Switch. Struktur kontrol If-Else mempunyai fungsi untuk memilih statement/aksi pada blok kode yang akan dieksekusi dan mengabaikan statement/aksi pada blok kode yang lain. Struktur kontrol Switch digunakan untuk memilih berdasar banyak pilihan, dimana dari masing-masing pilihan akan menghasilkan pernyataan atau aksi yang...

Struktur Kontrol Perulangan : Cetak Nama Seratus Kali

Struktur kontrol perulangan adalah statement dimana kita bisa mengeksekusi blok kode berulang-ulang dalam kurun nilai tertentu. Ada tiga macam jenis struktur kontrol perulangan yaitu While Loop, Do While, dan For Loop. While Loop adalah statement atau blok statement yang diulang-ulang sampai mencapai kondisi yang cocok. Do While mirip dengan While Loop. Statement di dalam Do While akan dieksekusi beberapa kali selama kondisi bernilai True....

Struktur Kontrol Perulangan : Perpangkatan

Masih di sistem kontrol perulangan. Sekarang akan saya sharing contoh program penghitungan nilai hasil perpangkatan dengan menggunakan perulangan While Loop, Do While, dan For Loop. While Loop : Do While : For Loop : Hasilnya : Semoga Bermanfaa...

Struktur Kontrol Menggunakan BufferedReader dan JOptionPane

Pada bagian   ini,   kita   akan  mempelajari  tentang   struktur   kontrol dimana kita dapat mengubah cara eksekusi pada pernyataan yang dibuat di program kita. Struktur   kontrol  adalah  pernyataan dari   Java  yang  mengijinkan  user  untuk memilih dan mengeksekusi blok kode spesifik dan mengabaikan blok kode yang lain. Dalam membuat...

Program Java Dengan JOptionPane

          Ok....ketemu lagi....Malam ini kita akan melanjutkan sharing ilmu tentang Java. Masih seputar inputan dari keyboard, saat ini yang akan dibahas adalah inputan dengan memanfaatkan JOptionPane.      JOptionPane merupakan class yang digunakan sebagai standar dialog box untuk antarmuka pengguna grafis (GUI)  untuk memfasilitasi entri data dan output data, memberikan...

Program Java Dengan BufferedReader

Kita telah mempelajari konsep dasar pada Java dan sekarang kita akan mencoba membuat program dengan menggunakan input dari keyboard. Input dari Keyboard terdiri dari 3 cara yaitu yang pertama dengan BufferReader, yang kedua dengan Scanner, dan yang ketiga dengan JOptionPane. Pada bab ini, kita akan mempelajari cara memberikan input dengan menggunakan BufferedReader. Untuk bisa menggunakan BufferReader kita harus melakukan import dahulu dari java.io...